Sudah sejak lama, terutama sejak peristiwa G 30 S/PKI, saya sering me-nerima anjuran atau permintaan dari teman-teman, antara lain dari Perguruan Tinggi, Wartawan, Penerbit baik dari dalam maupun dari luar negeri dan Atase Militer Asing, untuk menulis suatu memoar, namun tiap kali saya mengelak untuk menundanya. Namun pada tahun 1972, setelah keluar Surat Keputusan Presiden RI yang memberhen…